Cara Cek Akreditasi Jurnal Sinta

Cara Cek Akreditasi Jurnal Sinta

Selamat datang di pusatpublikasi.id, Kamu bingung dalam mencari artikel tentang cara cek akreditasi jurnal Sinta? nah, Anda datang pada artikel yang tepat!

Pada artikel ini kami akan mengulas tentang bagaimana cara cek akreditasi jurnal Sinta, untuk mengetahuinya simak pembahasan ini sampai akhir ya.

Mengetahui Cara Upload Jurnal merupakan hal yang harus diketahui oleh para akademisi karena ini cukup penting untuk karir seorang dosen.

Jurnal adalah media yang sering kali digunakan oleh para akademisi untuk menerbitkan hasil penelitian mereka. Apalagi jurnal yang memiliki akreditasi tinggi sangatlah penting bagi dosen untuk menunjukkan kualitas penelitiannya.

Sekilas Tentang Jurnal Sinta

Sekilas Tentang Jurnal Sinta

Sebelum masuk ke pembahasan inti yaitu cara cek akreditasi jurnal Sinta, maka kamu perlu mengetahui terlebih dahualu apa yang dimaksud Jurnal Sinta.

Jurnal Sinta (Science and Technology Index) adalah sebuah sistem yang menyajikan infomasi seputar jurnal-jurnal yang diakreditasi oleh Kemenristek/BRTIN.

Ingin Publikasi Jurnal Sinta Terbit Bulan Ini? Yuk, Konsultasi Langsung Dengan Tim Sinta Kami Melalui Whatsapp Di Bawah Ini! “KONSULTASI”

Cara Cek Akreditasi Jurnal Sinta Cepat dan Mudah

Cara Cek Akreditasi Jurnal Sinta Cepat dan Mudah

Langsung saja tanpa basa-basi, yuk mari kita simak berikut ini adalah cara cek akreditasi jurnal Sinta. Inilah langkah-langkahnya:

  1. Langkah pertama untuk cek akreditasi jurnal Sinta adalah mengunjungi situs resmi Sinta yang bisa diakses lewat https://sinta//sinta.retekbrin.go.id/.
  2. Jika sudah masuk ke laman Sinta, lakukan pencarian jurnal di bagian search yang bisa digunakan untuk mengakses jurnal. Kemudian tempelkan kata kunci dipencarian dengan klik tombol “Cari”.
  3. Setelah memilih jurnal, Sinta akan menampilkan beberapa jurnal yang sesuai Anda cari. Lalu Anda bisa memilih jurnal yang ingin diakses.
  4. Nah Anda dapat melihat akreditasi jurnal setelah memilih jurnal yang ingin diakses dengan mudah. Untuk akreditasinya bisa dilihat di bagian atas halaman jurnal yang berisikan informasi nomor ISSN jurnal, nama penerbit, dan alamat situs jurnal.
  5. Pastikan jurnal yang diakses memiliki akreditasi Sinta yang valid. Kemudian lakukan verifikasi akreditasi jurnal dengan mengunjungi laman “Akreditasi Jurnal” pada situs Sinta. Nah, pada halaman ini Anda harus memasukkan nama jurnal yang ingin diperiksa. Setelah itu, Sinta akan memberikan informasi seputar akreditasi jurnal tersebut seperti akreditasi, nama jurnal, dan periode akreditas.
  6. Selanjutnya Anda bisa mengevaluasi kualitas pada jurnal yang diakses. Untuk caranya adalah dengan melihat faktor dampak jurnal. Jika tinggi faktor dampak jurnal, maka semakin banyak juga artikel yang dikutip oleh jurnal-jurnal lain dan tinggi pula kualitas jurnal tersebut. Selain itu, Anda juga bisa mengevaluasi kualitas jurnal melalui melihat daftar artikel yang diterbitkan dalam jurnal tersebut.

Baca Juga: Template Jurnal Sinta

Pendampingan Publikasi Jurnal SINTA Garansi Uang Kembali

Kami di Pusat Publikasi memahami kebutuhan Anda untuk menerbitkan jurnal dengan cepat dan tanpa repot. Dengan pengalaman mengelola lebih dari 8 jurnal internasional bereputasi dan nasional terakreditasi, kami siap membantu Anda.

Mengapa Memilih Pusat Publikasi?

  • Pengalaman dan Kredibilitas: Kami telah berpengalaman mengelola jurnal-jurnal bereputasi dan terakreditasi Dikti.
  • Publikasi Cepat: Kami menyediakan layanan publikasi jurnal internasional yang bisa terbit setiap bulan.
  • Layanan Lengkap: Mulai dari publikasi di jurnal internasional Scopus, Copernicus, hingga layanan translate jurnal dan cek plagiasi dengan Turnitin.

Layanan Tambahan yang Kami Tawarkan

Selain publikasi jurnal, kami juga menyediakan berbagai layanan pendukung:

  • Jasa Publikasi Jurnal Internasional Scopus
  • Jasa Publikasi Jurnal Internasional Copernicus
  • Publikasi di DOAJ
  • Pengurusan HAKI
  • Jasa Translate Jurnal
  • Pengelolaan Jurnal Menuju Terakreditasi
  • Cek Plagiasi Menggunakan Turnitin

Konsultasi Gratis!

Untuk membantu Anda lebih lanjut, kami menawarkan sesi konsultasi gratis terkait publikasi jurnal internasional. Klik tombol WhatsApp di bawah ini dan hubungi kami sekarang juga!

Akhir Kata

Oke mungkin itu saja pembahasan dari kami terkait bagaimana cara cek akreditasi jurnal Sinta beserta pengertiannya. Semoga dengan adanya artikel ini memuaskan bagi kalian semua. Terimakasih!


FAQ

Di mana cek akreditasi jurnal SINTA?

Untuk mengecek akreditasi jurnal Sinta adalah mengunjungi situs resmi SINTA.

Apa yang dimaksud dengan jurnal SINTA?

Jurnal Sinta (Science and Technology Index) adalah sebuah sistem yang menyajikan infomasi seputar jurnal-jurnal yang diakreditasi oleh Kemenristek/BRTIN.

Cari jurnal SINTA 3 di mana?

Mencari jurnal SINTA 3 harus masuk ke laman atau website resmi Kemdikbud.